Kamis, Maret 28, 2024 ( GMT + 7.00 )

Tips Membesarkan Tulang Ayam Aduan Hingga Tumbuh Menjadi Ideal

Tips Membesarkan Tulang Ayam

Tips Membesarkan Tulang Ayam Aduan Hingga Tumbuh Menjadi Ideal

Dalam dunia sabung ayam online, menjadikan ayam aduan berkualitas tentu wajib dilakukan oleh setiap bobotoh mulai dari kualitas tarung hingga bentuk fisik yang dimiliki. Dimana hal ini nantinya akan menunjang gaya tarung ayam dalam mengalahkan lawannya dengan mudah di arena laga.

Dimana untuk mendapatkan ayam aduan jawara sendiri selain harus berasal dari keturunan jawara, namun bobotoh juga dapat memberikan sejumlah perawatan dan latihan tepat. Persiapan yang diberikan juga dapat dilakukan sejak dini sehingga nantinya ketika sudah dewasa ayam sudah siap tarung.

Simak Juga : Pelatihan Ayam Bangkok Menjadi Agresif Dalam Mengalahkan Lawannya

Berbagai persiapan dapat dilakukan, salah satunya seperti membentuk tulang ayam agar besar dan kuat. Yang nantinya tulangan ini akan membantu ayam dalam menciptakan serangan mematikan serta pertahanan yang kuat. Adapun terdapat sejumlah cara yang dapat dilakukan dalam memperbesar tulangan menurut agen sabung ayam  yakni dalam.

Tips Membesarkan Tulang Ayam Aduan Hingga Tumbuh Menjadi Ideal

1. Cara pertama yang dapat dilakukan adalah melalui pemberian pakan dengan asupan nutrisi yang terpenuhi. Perawatan yang dilakukan sehari-hari ini nyatanya akan sangat mempengaruhi pertumbuhan ayam hingga menjadi ideal. Maka dari itu, banyak botoh tua yang menyarankan untuk selalu memberikan pakan yang sesuai dan bernutrisi tinggi. Dengan catatan dalam pemberiannya disesuaikan dengan kebutuhan serta usia sang ayam.

2. Adapun dalam pemberian pakan ini sendiri bobotoh dapat menambahkan susu bubuk bayi ke dalamnya. Pemberian susu bubuk yang kaya akan kalsium nantinya akan membantu ayam dalam menunjang pertumbuhan tulang dan otot.

3. Tidak hanya asupan kalsium, namun mendapatkan tulang yang besar pada ayam juga harus dengan pemberian asupan seperti zat magnesium, fosfor, zat besi dan masih banyak lagi. Asupan nutrisi ini sendiri dapat bobotoh dapat melalui pemberian pakan berupa umbi-umbian, kacang, daging serta sayur dan tumbuhan bernutrisi lainnya.

4. Perawatan selanjutnya adalah dengan menjemur ayam setiap pagi secara rutin usai dimandikan. Menjemur ayam sejak dari dulu memang memberikan banyak manfaat pada tubuh ayam. Mulai dari membentuk stamina, menjadikan nafas panjang, membuat ayam semakin bergairah, membunuh bakteri. Serta yang terpenting adalah asupan vitamin D yang nantinya menunjang pertumbuhan otot dan tulang.

5. Cara terakhir yang dapat dilakukan adalah dengan pemberian latihan sesuai dengan kemampuan ayam secara rutin. Mulai dari pemberian senam, renang, lari hingga jajal tarung dapat bobotoh lakukan. Selain meningkatkan kualitas tarung, namun cara ini juga akan menjadikan tulang ayam tumbuh lebih optimal. Sehingga membuat ayam memiliki pergerakan yang lincah serta sendi yang tidak mudah kaku.

Simak Juga : Jadikan Ayam Bangkok Tahan Pukul Dari Serangan Lawan Saat Bertarung

Demikian Pembahasan Sabung Ayam Online mengenai Mengetahui Tips Membesarkan Tulang Ayam Aduan Hingga Tumbuh Menjadi Ideal oleh Tim sukses Situs Sabung Ayam Online . Semoga artikel ini bisa membantu anda para bobotoh sabung ayam. Terima Kasih.